ADA KAMU By "_" November 25, 2018 // No comments Ada kamu Jadi bermakna Ada kamu Lebih berwarna Sebelum nya Tak ada cinta Sebelum nya Hatiku telah sirna Karena kamulah Pujaan jiwa karna kamulah Yang aku cinta 23 November 2018 Aldin Hermanto Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke Facebook
0 komentar:
Posting Komentar